Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Seting produk dan jasa pada template Linkmagz

    Linkmagz merupakan salah satu template blogger yang ringan, dan di buat oleh mas sugeng, dalam template linkmagz ini memberikan keunikan tersendiri, mulai dari header yang stiky dengan button dark mode-nya serta memberikan postingan dengan label jasa maupun produk yang dapat mengembangkan usaha kita sendiri untuk dapat di dasampaikan melalui blog dengan harapan ada yang membeli atau menggunakan jasa kita dengan mempublish artikel yang kita jual ke dalam blog, mungkin tujuan dari membuat blog itu salah satunya adalah menghasilkan uang selain dengan usaha yang real seperti berdagang dengan menjual suatu barang maka akan mendapatkan keuntungan yang nyata, dan lebih banyak juga para blogger mengharapkan keuntungan dari media perikalanan seperti adsense, mgid, propeller, adnow, dan masih banyak lagi, terlepas dari itu keuntungan seorang blogger, ada juga bisnis afiliasi yang bisa di tawarkan melalui blog milik kita.

Seting jasa/produk template linkmagz

    Jika kita yang sudah membeli template linkmagz kita sendiri dapat menawarkan produk yang akan kita pasarkan, dengan memberi label jasa maupun produk pada setiap postingan yang kita publish, untuk setingan sebelum mengedit barang jual maupun jasa kita ini di haruskan kita menggunakan label seperti di bawah :

  • Jasa
  • Services
  • Produk
  • Product

    Di atas ini merupakan label yang harus di pergunakan secara default dalam memposting label tersebut, guna untuk dapat mempublikasikan suatu jasa ataupun produk yang kita miliki, tetapi untuk membuat postingan jasa ini, kita perlu juga memperhatikan untuk huruf besar dan kecilny dalam membuat label di atas memang berpengaruh terhadap hasilnya, di karenan pada template linkmagz ini sudah di sesuaikan oleh mas sugeng dan kita di khususkan dengan membuat struktur html yang di bentuk untuk postingan itu sendiri, seperti kode di bawah ini sebelum membuat postingan,

Cara membuat poatingan label jasa, produk template linkmagz.

  • buka akun blogger
  • tambahkan artikel baru
  • Berikan nama judul pada artikel
  • buka tampilan HTML pada artikel
  • copy code di bawah ini


<div class="gambar-produk"><div class="gambar-slider">
<img alt="gambar" src="#" />
<img alt="gambar" src="#" />
<img alt="gambar" src="#" />
</div></div>
<div class="keterangan-produk">
<b class="harga-produk-coret">Rp.2.000.000,-</b>
<b class="harga-produk">Rp.1.999.000,-</b>
<b class="info-produk">Promo</b>
</div>
<div class='produk-deskripsi'>
Deskripsi produk di sini... </div>

  •  Paste pada artikel yang akan di publikasikan di dalam postingan mode HTML
  • Simpan postingan.
    Perlu kita ketahui dalam kode di atas perlu kita rubah tanda "#" dengan url gambar yang akan kita pergunakan tanpa di ikuti tanda petik, untuk mengetahui URL gambar yang kita buat, saya telah memberikan caranya di sini, dan silahkan tempatkan URL kita pada kode di atas sebelum melakukan upload postingan, Pada harga maupun keterangan yang akan kita cantumkan, silahkan rubah yang saya beri tanda warna merah di atas juga sesuai dengan apa yang akan kita postingkan.

   Untuk tampilan di atas kita harus memberikan label yang sesuai seperti nama label yang sudah saya jelaskan di atas ini dan juga bisa kita gunakan label lain seperti :
  • Advertorial
  • Iklan
  • Sponsor
    Template linkmagz memang sangat banyak di gunakan pada kalangan blogger, selain dari manfaat kita sebagai blogger dalam penggunaan template, serta kita juga bisa menjual barang atau jasa yang kita mau dalam template tersebut.
Saya masrodi, juga ingin memberikan pertanyaan pada sobat blogger yang sedang membaca artikel ini, apakah template linkmagz sobat merupakan template yang di beli secara langsung dari mas sugeng dan merupakan template yang resmi, atau :

Download template premium gratis linkmagz

Dari hasil share blog yang terdapat pada  penelusuran, perlu kita ingat dan kita juga untuk mendapatkan hasil yang baik, maka kita lakukan dengan hal yang baik pula, jadi bahwa tindakan membagi template premium secara gratis merupakan tindakan yang ilegal, ada baiknya kita membeli langsung dari website pemiliknya, dan saya merefrensikan template tersebut untuk membeli secara langsung melalui tombol di bawah ini.

Posting Komentar untuk "Seting produk dan jasa pada template Linkmagz"